BREAKING NEWS Terungkap! Kegiatan Resmi Puskesmas di Gowa Diduga Disusupi Bisnis Produk Komersial

Musa Kadar Khan
Kegiatan Loka Karya Lintas Sektor di Puskesmas Paranglompoa, Kabupaten Gowa Jadi Sorotan Publik. Foto iNews.id/ Musa Kadar Khan

Desakan Evaluasi dari Dinas Kesehatan

Sejumlah warga dan tokoh masyarakat mendesak Dinas Kesehatan Kabupaten Gowa untuk segera melakukan evaluasi dan klarifikasi resmi atas kejadian tersebut.

“Perlu ditelusuri siapa yang menginisiasi dan mengapa promosi produk bisa berlangsung di dalam puskesmas. Ini harus menjadi pelajaran agar fasilitas publik tidak disalahgunakan,” tegas Sya'ban Sartono dalam memberikan tanggapannya.

Menanggapi hal tersebut, Camat Bontolempangan Al Ashar menjelaskan bahwa, kegiatan tersebut merupakan loka karya lintas sektor yang juga diisi dengan sosialisasi kesehatan.

“Iya, kegiatan itu memang lintas sektor sekaligus sosialisasi kesehatan. Tujuannya untuk memberikan edukasi kepada aparat pemerintah dan warga agar hidup sehat, salah satunya dengan terapi air putih mineral,” ujar Al Ashar saat dikonfirmasi iNews.id, Selasa (4/11/2025).

 

Editor : Revin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network